Hor Matilah:Dhilan Post


Hormatilah Yang Lebih Tua
Dalam dunia ini, orang yang lebih tua itu harus di hormati. Tetapi anak remaja sekarang kebanyakan lebih suka membantah orang tua mereka, padahal orang tua itu adalah orang yang sangat harus di hormati oleh anak - anak. Mereka (anak remaja) kebanyakan lebih milih nurutin pacar dari pada orang tua mereka, emangnya pacar itu ada di setiap kalian sakit?. Padahal, orang tua kita itu sudah bekerja keras untuk membuat hidup kita itu lebih nyaman dari pada hidup mereka. Karena semua orang tua tidak ingin nasib anaknya itu sama dengan dirinya. Jadi kalian harus mennghormati orang tua kalian, apapun mau pacar kalian tapi orang tua kalian tidak mengizinkan kalian, kalian harus nurutin apa kemauan dari orang tua kalian, bukan pacar


Post

By Dhilan

Next PostNewer Post Previous PostOlder Post Home

0 Tanggapan:

Post a Comment